Kenali Efek Samping Mencuci Tangan Dengan Handsanitizer
Hand sanitizer adalah sediaan cairan atau gel yang umumnya digunakan untuk mengurangi agen penyebab infeksi dan digunakan pada tangan. Handsanitizer merupakan solusi pengganti sabun cuci tangan yang praktis. Anda tidak perlu lagi repot mencuci tanga...